KEMENTERIAN Kementerian Kelautan dan Perikanan kembali menggelar program Bulan Cinta Laut (BCL) dan berhasil mengumpulkan 1,4 ton sampah di Pantai Teleng Ria,...
DIREKTORAT Reserse Narkoba (Ditresnarkoba) Polda Banten telah mengungkap sindikat besar pengedar narkoba jenis sabu seberat 43 kilogram dan 494 butir ekstasi....
Pj Bupati Muba Drs H Apriyadi MSi mengawali aktifitas dengan menyambangi Puskesmas Lumpatan. Dalam kesempatan itu, ia mengecek satu persatu ruang pelayanan...
TIM Amirul Hajj mulai melakukan konsolidasi menyeluruh terkait persiapan pelaksanaan puncak ibadah haji di Arafah, Muzdalifah, dan Mina (Armuzna). “Kami dari tim...
HINGGA 24 Juni 2022, total realisasi anggaran Penanganan COVID-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (PC-PEN) mencapai Rp118,2 triliun atau 25,9% dari alokasi anggaran....
KABAR Gembira bagi masyarakat Musi Banyuasin (Muba) khususnya di Sekayu. Bagi masyarakat yang ingin melihat dan memberi makan langsung hewan jenis Rusa...
SRIWIJAYA Expo 2022 resmi dibuka Sabtu (2/7/2022) malam. Ratusan pengunjung hingga puluhan stand dari Kabupaten/Kota bertengger di gelaran event tahunan tersebut. Berbeda...
RIBUAN Santri, Kiyai hingga Tokoh Masyarakat dan warga Nahdlatul Ulama (NU) di Kecamatan Tungkal Jaya, Sabtu (2/7/2022) memadati halaman Pondok Pesantren (Ponpes)...
PERTAMINA mengemban tugas penyaluran Bahan Bakar Minyak (BBM) dan Liquified Petroleum Gas (LPG) Subsidi menjadi ringan atas dukungan penuh Pemerintah. Di...
ACARA opening Festival Olahraha Rekreasi Nasional (Fornas) ke-VI Sumatera Selatan (Sumsel) resmi dibuka di Arena Dayung Jakabaring, Palembang, Jumat 1 Juli 2022...
SEMOGA di bulan yang baru ini kita bisa melihat langit yang lebih biru dan menghirup udara yang lebih segar dibanding bulan lalu...
PELATIH Tim U-19 Indonesia, Shin Tae-yong optimistis Garuda Muda mampu meraih juara Piala AFF U-19 2022. Hal ini disampaikannya jelang melawan Vietnam...
CUMA mau ngingetin, pandemi COVID-19 belum selesai loh. Yuk 𝘁𝗲𝘁𝗮𝗽 𝗽𝗮𝗸𝗮𝗶 𝗺𝗮𝘀𝗸𝗲𝗿, khususnya ketika berkegiatan dalam ruangan dan di tempat ramai. 𝗥𝗮𝗷𝗶𝗻...
PEMERINTAH Kabupaten Musi Banyuasin sangat proaktif dan gencar melakukan terobosan untuk mengurangi pengangguran di Bumi Serasan Sekate. Adalah dengan program penyelenggaraan...
MENTERI Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI), Zainudin Amali, akan membuka secara langsung Festival Olahraga Rekreasi Nasional (Fornas) VI Sumatera Selatan...
KABUPATEN Ogan Komering Ilir (OKI) mengirimkan sebanyak 89 Atlet dan 25 offficial pada ajang Festival Olahraga Rekreasi Nasional VI di Sumatera Selatan....
PT Pertamina (Persero) lewat Pertamina Patra Niaga, Sub Holding Commercial & Trading berkomitmen menjalankan amanah penugasan Pemerintah dalam menyalurkan bahan bakar minyak...
ELECTRONIC Traffic Law Enforcement (E-TLE) Nasional Presisi Tahap II Se-Sumatera Selatan resmi di launching, Jumat (1/7/2022) di Aula Lt.7 Gedung Utama Presisi...
HANOI, Vietnam – Dalam “ASEAN Traditional Costumes Exhibition”, Indonesia menampilkan baju tradisional dari Sumatra Barat, Bundo Kanduang atau yang biasa disebut “Limpapeh...
PT Pertamina Patra Niaga membuka pendaftaran kendaraan dan identitasnya di Website MyPertamina per 1 Juli 2022. Dari pendaftaran, pengguna akan mendapatkan QR...
Duduk santai di waktu petang, sambil ditemani gorengan pisang, untuk tamu dari kota Kupang kami ucapkan selamat datang di kota Palembang” “Alangkah...
KABUPATEN Ogan Komering Ilir (OKI), Sumatera Selatan, bersama Kabupaten Pelalawan, Riau, dan Kabupaten Pulang Pisau, Kalimantan Tengah menjadi pilot pencegahan kebakaran hutan...
PERISTIWA kebakaran yang melanda warga Dusun IV Desa Ulak Teberau Kecamatan Lawang Wetan, Rabu (29/6/2022) siang mengundang keprihatinan Pj Bupati Drs Apriyadi...
FESTIVAL Sriwijaya XXX tahun 2022 diyakini mampu menjadi salah satu cara membangkitkan pariwisata Sumsel ke kancah nasional bahkan internasional. Rasa optimisme itu...
PERISTIWA kebakaran yang terjadi di Desa Ulak Teberau, Kecamatan Lawang Wetan, Kabupaten Musi Banyuasin, Rabu (29/6/2022) siang menghanguskan lima unit rumah warga....
Pj Bupati Muba Drs Apriyadi MSi mendesak agar perusahaan kelapa sawit di Muba taat aturan menyusul harga anjloknya harga Tandan Buah Segar...
SEBANYAK 1.200 personel gabungan TNI-Polri dan instansi terkait siap mengamankan penyelenggaraan Festival Olahraga Rekreasi Nasional (FORNAS) VI Sumsel yang digelar 1-7 Juli...
RESPON cepat dari berbagai pihak untuk membantu korban banjor bandang yang melanda Kecamatan Lawang Kidul dan sekitarnya. mulai dari pemerintah setempat mapun...
PEMKAB Musi Banyuasin dibawah komando Penjabat Bupati H Apriyadi terus berupaya melakukan percepatan penurunan angka kematian Ibu (AKI), angka kematian bayi (AKB),...
MESKI saat ini kasus Covid-19 sudah melandai, ratusan masyarakat tetap antusias ikuti program vaksinasi covid-19 yang digelar oleh Badan Intelijen Negara Daerah...
SEBANYAK 45 mahasiswa Fisip UIN Raden Fatah Palembang resmi diyudisium dan dilepas oleh Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik UIN Raden...
TREND belanja digital pemerintah daerah di Sumatera Selatan semakin meningkat. Setelah beberapa pemerintah Kabupaten/Kota bakal mengimplementasi transaksi belanja langsung melalui Bela Pengadaan...
Dalam proses berjalannya demokrasi semua orang dan semua kalangan berhak mengemukakan pendapat maupun opini secara terbuka di muka umum. Pemahaman demokrasi tidak...
PEMERINTAH Kabupaten Musi Banyuasin (Muba) melalui Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil menggelar bimbingan teknis (Bimtek) peningkatan kapasitas operator SIAK dan Administrator Database,...
RATUSAN Guru Kabupaten Ogan Komering Ilir, Sumsel resmi menyandang gelar ASN Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Kabupaten Ogan Komering Ilir Formasi...
PENGURUS Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Cabang Sleman yang didukung oleh Kementrian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Menyelenggarakan kegiatan Digital Literacy PMII Sleman...
PRESIDEN RI Joko Widodo (Jokowi) pada Jumat, 17 Juni 2022 meninjau Bendungan Sindangheula yang terletak di Kabupaten Serang, Banten. Presiden dalam kunjungannya...
PERGURUAN Wadokai berhasil menjadi juara umum Kejurda II FORKI Kabupaten OKI tahun 2002. Kejuaraan daerah yang digelar pada 25-26 Juni 2022 tersebut...
TIM Kementerian Sosial Republik Indonesia bersama Pemerintah Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) mengunjungi rumah Marlina (34) dan Senen (26) penyandang disabilitas Cerebral Palsy...
GUBERNUR Riau (Gubri) Syamsuar menghadiri gebyar makan durian Bantan di Desa Berancah, bertempat di lapangan bola volly Minggu (26/6/2022). Gebyar makan durian...
KUNJUNGAN kenegaraan Presiden Joko Widodo ke Ukraina dan Rusia setelah menghadiri forum G7, dinilai akan memberi dampak strategis secara signifikan. Lawatan Kepala...
SEKTOR pariwisata dipercaya menjadi salah satu lokomotif penggerak perekonomian nasional sehingga pemerintah terus mengembangkan sektor tersebut. Hal itu, terbukti berdasarkan data Badan...
KALI ini, Minggu, (26/6/22), orang nomor satu di Kota Palembang bersama sejumlah pejabat shalat subuh di Musala Nurul Hidayah, Jalan Tanjung Bubuk...
GUBERNUR Sumsel H Herman Deru secara resmi membuka festival merpati kolongan bebas yang digelar Persatuan Merpati Kolongan Nusantara (PMKN) di Lapak Jakabaring...
BADAN Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) Kementerian Agama (Kemenag) mengimbau masyarakat untuk waspada terhadap situs atau aplikasi menyerupai SIHALAL (Sistem Informasi Halal)...
SEKRETARIS Daerah Kota Palembang Ratu Dewa meminta pengelola Pasar Ikan Modern bergerak cepat menyiapkan konsep optimalisasi Pasar Ikan Modern (PIM) yang vakum...
PERBURUAN besar-besaran, kerusakan ekosistem, dan penjualan di situs-situs dunia maya jadi penyebab turunnya populasi tuntong hingga masuk kategori Kritis IUCN dan dengan...
KONDISI jalan rusak parah di Desa Rukun Rahayu dan Desa Mekar Jaya Kecamatan Jirak Jaya yang ramai di media sosial dan menjadi...
FEDERASI Karateka Indonesia (FORKI) Cabang Ogan Komering Ilir menggelar kejuaraan daerah karate dengan tujuan memberdayakan atlet lokal dan menghapus budaya impor atlet...
PT KILANG Pertamina Internasional (KPI) RU IV Cilacap bersinergi dengan Pertamina Foundation (PF) dan Politeknik Negeri Cilacap (PNC) mewujudkan petani mandiri energi,...
MULAI Sabtu 25 Juni 2022 masyarakat Kota Palangka Raya yang mau membeli BBM di SPBU dibatasi maksimal Rp200.000 per hari yang tujuannya...
KETUA Komite Olahraga Masyarakat Indonesia (KORMI) Pusat, Hayono Isman, menilai Festival Olahraga Rekreasi Nasional (FORNAS) ke-VI Palembang 2022 sangat tepat sebagai implementasi...
KEMENTERIAN Kelautan dan Perikanan (KKP) terus mengupayakan kemudahan bagi pelaku usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) untuk memasarkan produknya sampai mancanegara. Langkah...
MENTERI Agama Yaqut Cholil Qoumas menerbitkan panduan penyelenggaraan Salat Hari Raya Idul Adha dan Pelaksanaan Kurban Tahun 1443 Hijriah/2022 Masehi agar semuanya...
GUNA mewujudkan pemerintahan berbasis digital Kominfo membangun empat Pusat Data Nasional (PDN) di empat lokasi, yakni di Kawasan Deltamas Industrial Estate (Kabupaten...
MASYARAKAT Musi Banyuasin [Muba] dihimbau untuk tetap memperhatikan daya dukung dan daya tampung lingkungan, dan kepada masyarakat memulai kegiatan sehari-hari melaksanakan pengelolaan...
PETUGAS Penyelenggaraan Ibadah Haji (PPIH) 1443 H/2022 M mendapat apresiasi dari Gusmadi (62 tahun), jemaah haji disabilitas asal Provinsi Riau karena pelayanan...
JURU Bicara Kementerian Kesehatan (Kemenkes), Mohammad Syahril, mengatakan kasus cacar monyet atau monkeypox di Indonesia belum ada, namun ada dugaan tujuh pasien,...
DEKRANASDA Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) di bawah komando Hj Febrita Lustia HD atau lebih akrab disapa Feby Deru tak berhenti melakukan terobosan....
KETEKUNAN kerja keras dan semangat tinggi tidak akan terbatas ruang dan jarak. Falsapah itu dipegang oleh Enjelia Dwi Ismawati pelajar SDN 1...
DUTA literasi Kabupaten Ogan Komering Ilir M. Alki Ardhiansyah mengapresasi pemuda-pemudi yang tergabung dalam kontingen Jambore pemuda Kabupaten OKI. “Saya ingin mengapresiasi...
GUBERNUR Sumatera Selatan H. Herman Deru melepas keberangkatan jamaah calon haji kloter pertama. Acara berlangsung di aula asrama haji embarkasi Palembang Jumat...
GUBERNUR Sumsel H Herman Deru secara resmi melantik dan melakukan pengambilan sumpah jabatan terhadap Penjabat (PJ) Bupati Ogan Komering Ulu (OKU) H...
KEMENTERIAN Perindustrian (Kemenperin) akan terus mendorong pelaku Industri Kecil dan Menengah (IKM) dalam menguasai teknologi digital bisnis, khususnya melalui program e-smart IKM...
MAHKAMAH Agung (MA) menegaskan tidak akan memberikan perlindungan maupun pembelaan kepada aparat peradilan yang nakal dan yang bermasalah karena mereka menegakan kebenaran....
JAMAAH calon haji kelompok terbang (Kloter) pertama asal kabupaten OKU Timur tiba di asrama haji embarkasi Palembang, Jumat (24/06) pukul 08:30 WIB....
KEBERHASILAN tim Jambore Pemuda Daerah (JPD) Kabupaten Muara Enim patut di acungi jempol. Pasalnya, pada pelaksanaan JPD tingkat Provinsi yang dilaksanakan di...
KEPALA Daker Bandara Haryanto mengingatkan jemaah haji Indonesia untuk tidak memasukkan air Zam-zam ke dalam koper bagasi saat akan pulang ke Tanah...
WARGA masyarakat yang berdomisili di Perbatasan Republik Indonesia dan Timor Leste di Desa Dualas kecamatan Kakuluk Mesak secara sukarela menyerahkan empat pucuk...
BESARNYA angka subsidi yang digelontorkan Pemerintah untuk BBM dan LPG, mendorong Pertamina untuk terus memastikan distribusi BBM dan LPG Subsidi agar tepat...
MASKAPAI Susi Air rute Timika (Bandar Udara Moses Kilangin) – Duma (Airstrip) pada Kamis (23/6) mengalami kecelakaan, namun tidak ada korban jiwa....
KEMENTERIAN Kesehatan (Kemenkes) memastikan keamanan makanan yang dikonsumsi jemaah haji Indonesia karena pengawasan rutin dilakukan. Hal itu dipastikan melalui inspeksi yang dilakukan...
PEMERINTAH konsisten mengampanyekan pembelian dan penggunaan produk dalam negeri untuk mendongkrak pertumbuhan industri Tanah Air, khususnya Industri Kecil dan Menengah (IKM) sehingga...
SEMPAT terhenti sekitar 2 tahun karena pandemi Covid-19, program Subuh berjamaah yang digagas Wali Kota Palembang H Harnojoyo, ini, mulai dilaksanakan lagi....
SATU ekor Elang Laut Dada Putih (Haliaeetus Leucogaster) yang diberi nama “Juve”, dilepasliarkan di Suaka Margasatwa (SM) Pulau Semama, Provinsi Kalimantan Timur...
DIHARI jadinya ke 4 tahun, Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Siti Fatimah Az-Zahra Provinsi Sumsel diharapkan dapat terus meningkatkan pelayanannya pada masyarakat,...
PEMERINTAH Daerah bersama jajaran Kejaksaan Negeri Ogan Komering Ilir (OKI) bakal menjadikan kawasan Teluk Gelam rumah rehabilitasi korban penyalahgunaan narkotika. Langkah ini...
BUPATI Ogan Komering Ilir, H. Iskandar, SE mengapresiasi program kerja Kepala Kejari OKI bersama jajarannya karena merupakan satu hal yang positif dan...
CUACA di Arab Saudi sangat panas, suhu mencapai 46 derajat celsius. Akibatnya, lantai halaman Masjid Nabawi juga terasa sangat panas, bisa menyebabkan...
DUA hafiz asal Indonesia berhasil menyabet juara pada ajang The American International Tibyan Competition for the Quran and Its Recitations, Minggu (19/6/2022)...
PEMERINTAH Indonesia terus mengembangkan produk halal dan dalam waktu dekat ini akan kerjasama Rusia untuk merealisasikan Jaminan Produk Halal (JPH). Rencana ini...
PEMERINTAH Kota Palembang mewanti-wanti pemilik utilitas jaringan seluler agar merapikan kabel dan tiangnya sebelum dieksekusi alias diputus. “Kami minta kesadaran tinggi dari...
WALI Kota Palembang H Harnojoyo menilai realisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kota Palembang dari 11 sektor pajak daerah Kota Palembang 2022 ini...
PRESIDEN RI Joko Widodo (Jokowi) menerima kunjungan kehormatan Direktur Jenderal (Dirjen) Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) Tedros Adhanom Ghebreyesus, di Istana Merdeka, Jakarta,...
MENTERI Agama Republik Indonesia (Menag RI), Yaqut Cholil Qoumas, menyambut baik niatan Liga Muslim Dunia untuk menggelar dialog antarumat beragama di Indonesia...
MENTERI Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawti menginginkan agar Politeknik Keuangan Negara (PKN) STAN bebas dari sampah plastik sebagai wujud dari target tujuan...
TIM Pondok Pesantren (Ponpes) Al Falah Kecamatan Bayung Lencir akhirnya berhasil keluar menjadi juara I pada Turnamen Sepak Bola Piala Kasad Liga...
SETELAH sukses mengelar Uji Kompetensi wartawan (UKW) perdana pada tahun 2018 yang lalu, Ikatan Wartawan Online (IWO) Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI)...
SINGAPURA – Microsoft menginkubasi dan meluncurkan Program APAC Enabler pada tahun 2020, yang pertama secara global bagi perusahaan yang berfokus pada peningkatan...
KEBERHASILAN Pemerintah Provinsi Sumatra Selatan (Sumsel) dalam menangani bencana kebakaran hutan dan lahan (karhutla) pada tahun lalu akan menjadi acuan dalam pencegahan...
KOMITMEN Indonesia untuk mencapai target penurunan emisi sesuai Paris Agreement terwujud dalam berbagai upaya dari segi regulasi dan inovasi mekanisme pendanaan sehingga...
MENTERI Koordinator Bidang Perekonomian (Menko Perekonomian), Airlangga Hartarto, menyatakan bahwa ketahanan pangan Indonesia sudah semakin baik, yang terbukti dengan tidak adanya impor...
MENTERI Agraria dan Tata Ruang (ATR)/Kepala Badan Pertanahan Nasional (BPN) Hadi Tjahjanto yang baru saja dilantiknya menginstruksikan seluruh Kantor Wilayah BPN Provinsi...
SEDIA payung sebelum hujan. Hal ini untuk menyikapi kemungkinan terjadinya krisis pangan dunia, Presiden Joko Widodo meminta jajaran pemerintahan bisa meningkatkan produksi...
PROGRAM studi Ilmu Komunikasi FISIP UIN Raden Fatah Palembang menggelar acara Kuliah Dosen Tamu dengan menghadirkan praktisi komunikasi korporat dan Public Relations,...
PEMERINTAH Kabupaten Raja Ampat melatih puluhan pemuda di daerah itu untuk membuat suvenir karena wilayah tersebut menjadi tujuan wisata. yang berlangsung di...
MENTERI Pertahanan Republik Indonesia (Menhan RI), Prabowo Subianto berkunjung ke Kamboja dan menyambut baik kemajuan Angkatan Bersenjata Kamboja khususnya Komando Pasukan Khusus...
DINAS Sosial (Dinsos) Kota Palembang secara rutin mengevaluasi petugas pendamping PKH setiap bulan. Ini dilakukan agar SDM PKH Kota Palembang dalam melaksanakan...
PT PLN (Persero) penuhi kebutuhan listrik tambak udang modern terbesar di Kalimantan Barat, khusus di Singkawang dengan menyuplai listrik. Dengan adanya pasokan...
PRESIDEN Joko Widodo (Jokowi) menegaskan, implementasi nilai gotong royong dalam kehidupan sehari-hari merupakan hal yang harus dilakukan karena ini dapat mengatasi berbagai...
MENTERI Kesehatan (Menkes), Budi Gunadi Sadikin, mengatakan dalam Join Finance and Health Ministerial Meeting (JFHMM) di Yogyakarta, Selasa (21/6/2022), World Bank bersama...
PEMBANGUNAN infrastruktur kian serius dilakukan Gubernur Herman Deru dalam meningkatkan perekonomian masyarakat. Seperti pada kunjungan kerjanya Desa Sindang Panjang Kabupaten Lahat, Selasa...
SEBANYAK 24 kesebelasan dari Pondok Pesantren (Ponpes) di Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) berlaga di Liga Santri Piala Kasad 2022. Kickoff liga...
BUPATI Ogan Komering Ilir (OKI), H. Iskandar, SE mencanangkan program desa cantik atau desa cinta statistik. Desa cantik merupakan program Badan Pusat...
DALAM pengendalian laju inflasi di Sumatera Selatan (Sumsel), Sekretaris Sumsel H Ir. SA. Supriono mengajak seluruh pemangku kepentingan untuk terus galakkan Gerakan...
WAKIL Wali Kota Palembang Fitrianti Agustinda mengapresiasi kontribusi BRI kepada warga kota ini. Pernyataan ini dikemukakan Fitrianti saat meninjau langsung kegiatan donor...
IBU-IBU di Majalengka, Jawa Barat memiliki potensi yang tidak kalah hebat dengan daerah lain, terlebih, dengan adanya kampung kreatif yang mampu menelurkan...
PEMPROV DKI Jakarta mengabadikan sejumlah tokoh Betawi diantaranya Mpok Nori dan Tino Sidin sebagai nama jalan, gedung dan zona khusus dalam rangka...
MENTERI Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin mengatakan pada The 1st G20 Health Ministers Meeting (HMM) yang dilaksanakan pada Senin (20/6/2022) mengejar lima...
PT PEGADAIAN serentak menyalurkan Kredit Usaha Rakyat berbasis Syariah untuk membantu pelaku usaha super mikro dalam pengembangan usaha di daerah, Senin. Pegadaian...
KEMENTERIAN Pertanian (Kementan) menggelar pasar murah khusus bawang dan cabai di Toko Tani Indonesia Center (TTIC) Pasar Minggu, Jakarta Selatan untuk memenuhi...
KAWASAN Taman Nasional Bukit Baka Bukit Raya menerima penghuni baru, yakni lima ekor Orang Utan Kalimantan yang diberi nama “Anjas”, “Cemong”, “Joyce”,...
GUBERNUR Sumsel H. Herman Deru didampingi oleh Pangdam II Sriwijaya Mayjen TNI Agus Suhardi, dan Kapolda Provinsi Sumsel Irjen Pol Toni Harmanto...
GUBERNUR Sumsel H Herman Deru kembali meresmikan infrastruktur Provinsi Sumsel tahun anggaran 2021 di Kabupaten Muratara dengan total dana sebesar Rp104.180.228.997 yang...
GUBERNUR Sumsel H Herman Deru mengakui kemajuan pembangunan Kabupaten Musirawas Utara(Muratara) yang sudah terasa meskipun baru berusia 9 tahun. Herman Deru menilai...
PROVINSI Sumatera Selatan (Sumsel) siap mencanangkan Gerakan Melawan Osteoporosis bersama Perkumpulan Warga Tulang Sehat Indonesia (Perwatusi). Rencananya kegiatan tersebut akan dilakukan tanggal...
TRANSAKSI digital kini mulai merambah pasar tradisional dan pelaku UMKM di Ogan Komering Ilir. Tercatat puluhan pedagang di pasar Kayuagung dan tenan...
KEMAJUAN teknologi selain memiliki berbagai dampak positif, juga memiliki dampak meningkatnya perilaku ujaran kebencian di media sosial (medsos) dan itu harus dicegah....
KEMENTERIAN Sosial (Kemensos) mendorong semua elemen masyarakat, termasuk pilar-pilar sosial, untuk berkontribusi terhadap percepatan penanganan kemiskinan dengan meningkatkan kapasitas ekonomi masyarakat sehingga...
PRESIDEN RI Joko Widodo (Jokowi) menegaskan bahwa pemerintah akan bertindak cepat untuk mengatasi masalah penyakit mulut dan kuku (PMK) yang menyerang sejumlah...
DALAM meningkatkan profesionalisme dua Kapal Perang Republik Indonesia (KRI) Bung Tomo (TOM) – 357 dan KRI Usman Harun (USH) – 359 menggelar...
MENTERI Luar Negeri (Menlu) RI Retno Marsudi mendukung perempuan mengenakan kebaya, untuk olah raga Gerak Jalan Sehat pada Hari Bebas Kendaraan Bermotor...
MASYARAKAT Sumsel patut berbangga karena penyelenggaraan Festival Olahraga Rekreasi Nasional (FORNAS) VI yang digelar di Sumsel 1-7 Juli mendatang segera mencetak sejarah...
TAK hanya persoalan minyak goreng, penangkaran bibit dan permasalahan sinyal, namun sejumlah kendala terkait pangan juga diungkapkan Gubernur Sumsel Herman Deru langsung...
LURAH Kalidoni Enty Fibrianing Tyas mengajak warga RT 50 terutama yang tinggal di Perum Pesona Harapan Jaya 1,2,3 dan Nirvana untuk aktif...
HUT Bhayangkara ke 76 di Sumsel kali ini akan dirasa sangat berbeda. Dimana, HUT Bhayangkara yang jatuh pada 1 Juli 2022 kali...
GUBERNUR Sumatera Selatan (Sumsel) H Herman Deru mengapresiasi kepedulian Menteri BUMN RI Erick Thohir dalam membangun daerah melalui Social Healing Event “Tuah...
PERUBAHAN iklim yang terjadi secara global, berpengaruh besar pada sektor pertanian, termasuk Indonesia. Adanya cuaca ekstrem, seperti hujan lebat, kekeringan, gelombang panas,...
Di tengah tantangan harga minyak mentah yang terus melambung tinggi, PT Pertamina (Persero) memperkuat strategi keuangan dan upaya operasional guna meningkatkan efisiensi...
SESUAI dengan instruksi dan petunjuk dari Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Amanat Nasional (PAN), setiap pengurus serta kader mulai dari tingkat kecamatan...
SURAT Edaran Menpan-RB terkait penghapusan tenaga honorer mulai 28 November 2023 nanti menjadi perhatian serius Pj Bupati Muba Drs Apriyadi MSi. Betapa...
SKYTRAX, lembaga independen di bidang aviasi yang berbasis di Inggris, mengumumkan bahwa Bandara Internasional Soekarno-Hatta (Soetta) yang dikelola PT Angkasa Pura/AP II...
GUBERNUR Sumsel H Herman Deru mengajak masyarakat Batak yang ada di Sumsel untuk bersama-sama menjaga situasi kondusif di daerah ini. Hal itu...
MESKI masih 13 hari lagi digelar, antusias masyarakat se Indonesia mengikuti Festival Olahraga Rekreasi Nasional (FORNAS) VI yang digelar di Sumsel 1-7...
GUBERNUR Sumatera Selatan H. Herman Deru berkesempatan menghadiri Wisuda Thafidzul Qur’an XI Madrasah Ibtidaiyah (MI) Al-Awwal Palembang, yang berpusat di Jl. Angkatan...
GUNA meningkatkan kesadaran hukum di kalangan masyarakat Indonesia dan Sumsel pada khususnya, Gubernur Sumsel H.Herman Deru mengusulkan agar Menkopolhukam dapat menghidupkan lagi...
GUBERNUR Sumsel H Herman Deru mengatakan, pendidikan yang berkarakter adalah salah satu modal bagi kemajuan bangsa dan negara, begitu pula dengan munculnya...
PRODUKSI perikanan baik dari penangkapan maupun dari budidaya harus didukung dengan kegiatan hilirisasi yang kuat dan bertanggung jawab sehingga produk perikanan Indonesia...
GUBERNUR Sumsel H Herman Deru mengharapkan Kontribusi serta Pemikiran Alumni IKA UII dalam memajukan daerah karena pemikiran dalam membangun sangat dibutuhkan. Hal...
PERUM DAMRI menyiagakan ratusan armada untuk mengangkut ribuan jemaah calon haji untuk menuju Bandara yang akan berangkat ke Tanah Suci. Layanan Angkutan...
OPERASIONAL haji memasuki hari ke-13. Total ada 36.797 jemaah haji Indonesia yang diberangkatkan ke Madinah. Dari jumlah itu, sebanyak 29 kloter atau...
PERINGATAN Hari Lingkungan Hidup Sedunia (HLHS) pada 24 Juni mendatang bakal dimanfaatkan Pj Bupati Muba Drs Apriyadi MSi beserta Forkopimda dan jajaran...
PEMERINTAH Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) melalui Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil terus memudahkan layanan kependudukan bagi warganya. Melalui inovasi KIAIKU (Penerbitan...
SEJAK dicanangkan Program Kartu Prakerja pada Februari 2019 silam, program peningkatan kualitas sumber daya manusia (SDM) itu terus berjalan dengan baik, didukung...
FRAKSI-fraksi DPRD Prov. Sumsel dapat menerima Jawaban Gubernur terhadap Pandangan Umum Fraksi-fraksi atas Penjelasan Gubernur terhadap Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang PertangungJawaban...
GUBERNUR Sumsel H Herman Deru mengatakan pembangunan di Kota Palembang saat ini meningkat pesat dan merata. Sebab itu, dia mengapresiasi Pemkot Palembang...
PERUSAHAAN Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Musi Palembang akan melakukan penyesuaian tarif air minum pada Juli 2022. Andi Wijaya Adani, Direktur Utama...
KEPALA Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen TNI Suharyanto memastikan penanganan darurat dampak abrasi pantai di Kabupaten Minahasa Selatan, Provinsi Sulawesi Utara...
RUMAH Restorative Justice akhirnya hadir di Kabupaten Musi Banyuasin tepatnya di Kelurahan Balai Agung Kecamatan Sekayu.Kehadiran rumah restorative justice ini dilaunching serentak...